Jenis – Jenis Tinta Sablon Dtg Yang Sering Digunakan Oleh Tempat Bikin Kaos

Bicara soal sablon DTG yang disediakan oleh tempat bikin kaos ini memang bukan menjadi hal yang asing. Hal ini dikarenakan untuk sablon DTG ini adalah proses mencetak pada sebuah kain. Yakni bisa menggunakan teknologi ink jet khusus. Sablon DTG ini sering kali menggunakan printer yang dipakai akan menahan material yang akan di sablon. Yakni dalam posisi tetap sehingga bisa terserap dengan maksimal. Seringkali printer DT ini menggunakan tinta tekstil khusus berbasis air dengan proses khusus. Hal ini dikarenakan tinta yang digunakan adalah teknik cetak DTG yang paling bagus digunakan pada kain. Dimana terbuat dari jenis serat alami misalnya saja seperti katun dan linen.

tempat bikin kaos

3 Jenis Tinta Sablon DTG Yang Sering Digunakan Oleh Tempat Bikin Kaos

Cara kerja dengan menggunakan DTG ini memang mirip dengan mesin printer yang biasa anda gunakan untuk mencetak lembaran kertas. Sebelum desain ini di cetak ke atas t shirt. Maka material ini harus melalui proses pra treatment dengan cara dipanaskan.  Tentu saja tujuannya ini agar serat – serat kainnya ini terbuka. Dengan begitu tinta yang digunakan ini dapat terserat dengan cara maksimal. Nah, setelah proses pra – treatment inilah baru kain yang diletakkan pada meja penahan. Lalu kemudian di cetak sesuai dengan desain yang diinginkan. Sablon DTG ini adalah opsi yang sangat cocok bagi para pengusaha sablon digital. Dimana selama ini mengandalkan teknik sublimasi dan transfer paper yang harganya pun cenderung lebih mahal. Penggunaan metode sablon DTG, jenis tinta yang digunakan ini memiliki perbedaan. Berikut ini adalah tipe – tipe sablon DTG yang paling sering digunakan diantaranya:

  1. Tinta jepang

Mungkin diantara anda ini bertanya mengapa tinta yang satu ini dikenal dengan tinta jepang. Sudah pasti alasannya karena tinta yang satu ini didatangkan dari jepang. Untuk tinta tekstil ini pun bisa didapatkan dengan harga murah. Akan tetapi untuk kualitasnya pun cukup bagus. Hanya saja untuk sablon yang satu ini memiliki kekurangan. Yakni rentan mengalami pengendapan.

  1. Tinta tekstil Germany

Hingga kini para pengusaha sablon atau konveksi sudah banyak pula yang menggunakan tinta tekstil Germany. Untuk jenis tinta yang satu ini memang dikenal dengan tinta Germany. Hal ini dikarenakan untuk produk buatan dari jerman ini. Masuk kategori tipe tinta sablon dari jerman ini kurang memiliki keuntungan. Hal ini dikarenakan mampu menampilkan warna yang cerah dan tidak lengket pada saat di raba. Untuk penggunaan tinta Germany ini memang cukup fleksibel. Hal ini dikarenakan tidak hanya di pakai pada kain jenis katun. Namun tinta ini juga bisa digunakan pada kain kanvas.

  1. Tinta artistry duppont

Untuk produk tinta yang satu ini memang dikenal luas di kalangan para pembisnis sablon. Nah, apalagi produk tinta yang satu ini memang sudah dipasarkan sejak awal. Karena penggunaan metode sablon DTG. Untuk kualitas dari tinta yang satu ini juga sudah banyak diakui oleh para pebisnis sablon. Jenis tinta artistry dupport ini termasuk jenis tinta berbahan air. Dimana dapat meresap dan menempel secara kuat pada kain. Jenis tinta ini secara khusus dikenal karena kualitas tinggi dengan warna putih yang solid dan tebal.

Nah, itulah ulasan terkait tinta sablon DTG ini. Semoga bermanfaat serta dapat anda jadikan referensi saat ingin pesan kaos.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *